Liburan Bersama Edelweis
Liburan bersama rekan - rekan Mahasiswa UT yang tergabung dalam Pokjar Edelweis juli 2009 memang cukup menyenangkan, lokasi yang tidak terlalu jauh membuat kita bisa lebih banyak menghabiskan waktu di tempat wisata. Sebuah tempat wisata di Parung Bogor menjadi alternatif wisata murah meriah, selain karena lokasi nya yang tidak terlalu jauh dari Jakarta dan Tanggerang juga kara ada wahana - wahana yang cukup menyenangkan, di antara nya Outbond, cukup menantang dan cukup menegangkan saat ber Outbond ria, apalagi bagi yang baru petama kali. Tapi setelah itu lega rasa nya karena sejenak bisa lepas dari kesibukan sehari - hari. Terimakasih untuk rekan - rekan Edelweis, semoga Pokjar Edelweis bisa bertambah kompak dan cepat lulus untuk rekan mahasiswa nya.